Resep Telur: Sambal Telur Pete
Ingin masak yang gampang dan merangsang selera? Coba saja buat sambal telur pete ini. Rasa pedas menggigit sambal yang diadu dengan renyah segar pete bakal bikin nafsu makan bertambah.
Jumat, 20 Mei 2011 08:56 WIB







































