Program makan bergizi gratis akan dimulai pada 2 Januari 2025 mendatang. Pemerintah sudah menyiapkan skema pembagian makanan bergizi gratis dalam tiga waktu.
Program Makan Bergizi Gratis bakal berjalan mulai 2 Januari 2025 mendatang. Kantor Komunikasi Kepresidenan menyampaikan skema pembagian Makan Bergizi Gratis.
Kementerian Kesehatan RI akan memberikan skrining kesehatan gratis setiap ulang tahun mulai 2025. Program ini bertujuan deteksi dini penyakit sesuai usia.