Tim Pencari Fakta (TPF) Gabungan mengaku belum melihat video testimoni Freddy Budiman yang dipegang Kementerian Hukum dan HAM. Tim masih menunggu video itu.
Kapolri Jenderal Tito Karnavian memerintahkan jajarannya memberantas habis peredaran narkoba. Semua yang terlibat harus ditindak, sekalipun itu oknum Polri.
Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri selama bulan Agustus telah menangkap tujuh tersangka pengedar narkoba dari tiga jaringan internasional.