detikRamadan
Pemerintah Indonesia akan Tekan Israel Hentikan Serangan di Gaza
Menlu RI Marty Natalegawa menegaskan bahwa pemerintah akan berupaya keras menghentikan agresi Israel di kawasan Gaza. Pemerintah RI akan melakukan penggalangan dukung di PBB dan di negara konferensi Islam.
Jumat, 11 Jul 2014 09:41 WIB







































