Omnibus Law Cipta Kerja mewajibkan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) maupun swasta dalam dan luar negeri untuk turut melibatkan UMKM dalam kegiatan investasinya.
Bank BUMN atau Himbara telah menerima penempatan dana pemerintah sebesar Rp 30 triliun. Dana tersebut oleh Himbara telah disalurkan dalam bentuk kredit.
Keterbatasan aktivitas sosial membuat belanja online menjadi pilihan utama di masa pandemi. Namun ada risiko toko online di RI didominasi produk impor.