Wanita ini penasaran tren TikTok yang berhasil menetaskan produk telur supermarket. Ia lantas membeli telur dan melakukan eksperimen sendiri. Begini hasilnya.
Sebuah sekolah di Amerika Serikat punya tradisi unik. Tiap tahun bebek dan anaknya yang baru menetas di halaman belakang diantarkan hingga keluar gedung.