detikNews
Dua PNS yang Bertarung di Pilwalkot Belum Kembali Bekerja
Dua pegawai negeri sipil (PNS) Kota Bandung yakni Edi Siswadi dan Wawan Dewanta yang mengikuti ajang Pilwalkot 2013, diketahui hingga kini belum kembali bekerja. Masa pencoblosan sudah dilaksanakan dan tinggal menunggu rekapitulasi suara oleh KPU.
Kamis, 27 Jun 2013 10:36 WIB







































