Bella Hadid dan Gigi Hadid, turut beraksi membela Ukraina dari serangan Rusia. Mereka kompak menyumbangkan gaji dari fashion show untuk pengungsi Ukraina.
Dampak serangan Rusia, penduduk Ukraina mengungsi di daerah perbatasan Polandia menggunakan kereta saat hujan salju. Sejumlah pengungsi membawa anak-anak.
Mila Kunis dan Ashton Kutcher mengecam invasi Rusia ke Ukraina. Mila Kunis yang lahir di Ukraina dan Ashton pun membuka donasi untuk membantu pengungsi Ukraina.