detikNews
Ratusan Tukang Becak Bermotor Demo Walikota Medan
Ratusan tukang becak bermotor berdemo ke kantor Walikota Medan, di Jl Kapten Maulana, Medan. Mereka menuntut penghapusan berbagai pembatasan yang mereka terima dan protes banyaknya pungli.
Senin, 05 Des 2011 12:22 WIB







































