detikNews
Pidato SBY Tak Jelaskan Target Pengurangan Kemiskinan & Pengangguran
PDI Perjuangan menilai pidato kenegaraan Presiden SBY hanya menggambarkan tentang apa yang akan dikerjakan ke depan. Namun SBY tidak menjelaskan mengapa target periode pertama masa jabatan tidak tercapai.
Senin, 16 Agu 2010 15:18 WIB







































