Komedian asal Solo, Benjo, meninggal dunia pada Jumat (26/5). Ia merupakan eks personel band humor Teamlo. Benjo terserang stroke sebelum meninggal dunia.
Komika terkenal asal Malaysia, Uncle Roger, diblokir oleh Pemerintah China setelah mengangkat isu sensitif mengenai Taiwan dalam pertunjukan Stand Up-nya.
Komeng cs menghibur pengungsi korban banjir bandang dan longsor di Bogor. Para komedian ini bertugas sebagai relawan PMI Kabupaten Bogor di lokasi bencana.
Dara Arafah masih ingat betul bagaimana dia di-bully oleh guru sendiri. Bahkan guru tersebut memanggil murid cowok dan menjatuhkan harga diri Dara Arafah.