detikNews
Hanura Ingin Jokowi Bangun Pemerintahan yang Jauh dari Kepentingan Parpol
Hanura mendukung Presiden Terpilih Jokowi untuk mewujudkan pemerintahan yang bersih dari beban masa lalu. Partai besutan Wiranto itu ingin Jokowi mewujudkan pemerintahan yang bebas dari kepentingan parpol.
Selasa, 12 Agu 2014 15:41 WIB







































