detikFinance
Pemerintah Jamin Kelancaran Distribusi Sembako
Pemerintah menjamin kelancaran distribusi dan angkutan kebutuhan pokok masyarakat menjelang lebaran. Hal ini untuk mencegah kelangkaan barang dan kenaikan harga.
Senin, 01 Nov 2004 18:13 WIB







































