detikNews
Aksi untuk Sondang Digelar di Depan Universitas Jayabaya, Lalin Macet
Puluhan mahasiswa menggelar aksi untuk mengenang Sondang Hutagalung yang tewas setelah melakukan aksi bakar diri di depan Istana. Aksi ini digelar di depan Universitas Jayabaya, Pulomas, Jakarta Timur.
Kamis, 15 Des 2011 17:17 WIB







































