detikNews
Mendarat Darurat di Kukar, Pesawat Trigana Air Masuk Persawahan
Setelah ditelusuri, pesawat Trigana Air ternyata mendarat darurat di areal persawahan di KM 41, Kecamatan Samboja, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur (Kaltim).
Kamis, 11 Feb 2010 11:59 WIB







































