Selain Alas Kaki, Titipkan Ponsel Anda...
Suara dering ponsel, termasuk tanda SMS masuk, adalah hal yang membuat benci tapi rindu. Buktinya, di beberapa tempat yang 'terlarang', ponsel masih saja berani dihidupkan. Konsentrasi (dan nyawa) taruhannya!
Senin, 19 Sep 2005 12:30 WIB







































