KJRI Houston mengimbau WNI, termasuk mahasiswa, di wilayah kerjanya tak ikut dalam aksi unjuk rasa memprotes kematian George Floyd. Warga diimbau tetap tenang.
5.000 Personel disiagakan untuk melakukan pengamanan unjuk rasa menolak Omnibus Law di Surabaya. Aksi unjuk rasa akan menyasar Gedung Grahadi dan DPRD Jatim.
Aksi massa bertajuk 'Gejayan Memanggil Lagi' kembali hadir di Simpang Tiga Gejayan Yogyakarta guna menolak Omnibus Law RUU Cipta Kerja. Ini kata Menkopolhukam.
Pihak penyelenggara protes penentangan terhadap kepemimpinan PM Australia Scott Morrison yang akan dilangsungkan Jumat di Melbourne akan tetap dilangsungkan.
Seorang aktivis Hong Kong yang berperan sebagai penyelenggara unjuk rasa terbaru yang berujung rusuh, ditangkap polisi setelah dua polisi diserang demonstran.
Menko Polhukam Mahfud Md berpesan kepada aparat penegak hukum agar memperlakukan pendemo secara humanis. Mahfud meminta pendemo diperlakukan layaknya saudara.
Buruh menolak pembahasan RUU Cipta Lapangan Kerja yang dilakukan DPR RI. Di tengah pembatasan sosial, buruh akan berdemo di depan gedung DPR RI, 30 April nanti.