detikHealth
Lepas dari Rokok Lebih Susah Ketimbang Narkoba
Orang yang kecanduan narkoba tentu akan susah untuk bisa terlepas dari jeratan benda haram tersebut. Tapi ternyata lepas dari jeratan nikotin rokok lebih susah ketimbang lepas dari narkoba.
Rabu, 26 Mei 2010 14:10 WIB







































