detikNews
Jual Narkoba dan Senjata, Situs Belanja AS Ditutup
Sebuah website belanja online, Silk Road, ditutup pihak berwajib Amerika Serikat karena terbukti digunakan untuk perdagangan narkoba, senjata, software peretas website, bahkan jasa tukang pukul.FBI langsung menangkap pemilik website, William Ulbricht (29 tahun), di Kota San Francisco.
Kamis, 03 Okt 2013 12:12 WIB







































