detikNews
Lebarkan Thamrin, Sutiyoso Diadukan Eks Menteri ke Polda
Pohon di Thamrin-Sudirman jadi korban pelebaran jalan. Eks Menteri KLH Sony Keraf gugat Sutiyoso ke Polda dengan tuduhan merusak lingkungan.
Kamis, 19 Okt 2006 11:29 WIB







































