Gubernur Khofifah memperpanjang diskon pajak kendaraan bermotor. Semula, diskon ini berlaku hingga 31 Juli 2020, namun kini diperpanjang hingga 31 Agustus 2020.
Salah satu bank Badan Usaha Milik Negara PT Bank Tabungan Negara Tbk berupaya mendukung pembiayaan sektor properti dan 170 lebih industri turunan yang terlibat.
Komite Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN), merilis hasil penyerapan anggaran untuk pemulihan ekonomi masyarakat terdampak pandemi.