detikNews
DPR Janji Bentuk Pansus Agraria, Demonstran Bubar
Ribuan demonstran yang menggelar aksi di depan Gedung DPR akhirnya membubarkan diri. Mereka membubarkan diri setelah mendapat kepastian dari DPR yang akan membentuk pansus agraria.
Kamis, 12 Jan 2012 18:30 WIB







































