Penonton Bubar, Sejumlah Jalan di Dekat GBK Macet
Para pendukung Timnas memadati jalan-jalan di sekitar stadion GBK. Akibatnya, sejumlah jalan di dekat GBK macet. Namun, para penonton ini tertib. (Angga)
Selasa, 16 Des 2008 21:53 WIB







































