detikNews
Jokowi dan JK akan Salat Jumat Bareng Imam Masjidil Haram di Istiqlal
Presiden Joko Widodo dan Jusuf Kalla (JK) rencananya akan salat jumat bersama dengan imam Masjidil Haram Sheikh Abdurrahman As-Sudais. Sang imam kini sudah berada di Istana Merdeka untuk bertemu Jokowi.
Jumat, 31 Okt 2014 11:22 WIB







































