detikNews
Polisi Gerebek Persembunyian 3 Penyerang Pospol Aceh, 1 Ditembak Mati
Polisi menggerebek persembunyian tiga terduga pelaku penembakan Pos Polisi Panton Reu Polres Aceh Barat. Satu polisi terluka dan satu pelaku tewas ditembak.
Selasa, 23 Nov 2021 11:28 WIB