"Di Tanah Air kita dapat virus baru yang namanya virus Jiwasraya. Kenapa disebut virus? Karena ternyata berkembang menjadi masalah-masalah lain," ujar CT.
Founder & Chairman CT Corpora, Chairul Tanjung (CT) mengatakan permasalahan dari kasus gagal bayar Jiwasraya menimbulkan permasalahan-permasalahan baru lainnya.
Media Jerman Deutsche Welle memberitakan bahwa pemerintah China banyak menangkap muslim Uighur tanpa alasan. Kedutaan Besar China untuk Indonesia membantah.
Suahasil menilai, pertumbuhan ekonomi yang dicapai Indonesia jadi momentum agar bisa tumbuh lebih tinggi. Tapi, syaratnya kerja kini tak boleh seperti kemarin.