Dua kampung yang berperang di Jayawijaya, Papua, beberapa waktu lalu akhirnya berdamai. Mereka sepakat membayar denda adat untuk perdamaian berupa 65 ekor babi.
Polisi memediasi kasus pertikaian warga 2 kampung yang bertikai di Jayawijaya, Papua. Para tokoh dari kedua belah pihak dirangkul agar situasi menjadi kondusif.
Eks Pelatih Madura United Djoko Susilo meninggal dunia, Sabtu (22/8). Pemilik lisensi A AFC itu sempat menjalani perawatan intensif beberapa hari sebelumnya.
Pertandingan sepakbola memperingati HUT Ke-75 Kemerdekaan RI di Jayawijaya, Papua, diwarnai bentrokan. Sebanyak 23 orang luka-luka akibat keributan itu.