Pemimpin Korea Utara (Korut) Kim Jong-Un menyatakan bahwa tidak akan ada lagi perang karena senjata nuklir Korut menjamin keselamatan dan masa depan negara itu.
Bagaimana negara yang pernah paling miskin selepas perang saudara, dijajah Jepang dan China, berpindah kelas menjadi negara maju dan digdaya seperti sekarang?
Korea Utara selama ini mengklaim bebas dari wabah virus Corona COVID-19. Namun, baru-baru ini otoritas melaporkan ada orang yang dicurigai terinfeksi virus.
Kota Kaesong di Korea Utara terancam lockdown setelah ditemukannya seorang warga yang terindikasi corona. Ini profil kota di perbatasan kedua negara tersebut.
Jaksa Korsel membuka penyelidikan terhadap Kim Yo Jong, adik perempuan pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un atas peledakan kantor penghubung Korea bulan lalu.