Acara pelatihan calon kepala daerah akan dihadiri Mensos yang juga kader PDIP, Tri Rismaharini, hingga mantan Panglima TNI, Jenderal (Purn) Andika Perkasa.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri penutupan turnamen bulutangkis 'Kapolri Cup 2024'. Mantan Kapolri Jenderal (Purn) Idham Azis turut hadir.