detikNews
Kala Hakim Junior PTUN Jakarta Menganulir Keppres Pengangkatan Patrialis
Putusan PTUN Jakarta menjadi sejarah baru. Keputusan Presiden (Keppres) tentang pengangkatan Patrialis Akbar sebagai hakim konstitusi dianulir meski putusan itu terpecah.
Sabtu, 28 Des 2013 15:20 WIB







































