detikNews
Tentukan Pelatih, Tim Kecil Persib Gelar Rapat di Jakarta
Tim kecil Persib menggelar rapat penentuan pelatih di Jakarta hari ini. Kabar terakhir, Pelatih asal Kroasia Drago Mamic digadang-gadang akan menjadi pelatih tim Maung Bandung musim depan.
Jumat, 09 Sep 2011 14:50 WIB







































