Harian Detik
Di Dili, Jeremy Teti Menginap di Markas Polisi
Setelah berembug dengan kantor di Jakarta, semua kru SCTV sepakat mengevakuasi diri, berikut berkoper-koper perlengkapan dengan bobot mencapai lima ton. “Kami di kirim ke Mapolda Timor-Timur, diinapkan dua malam sembari menunggu Hercules TNI AU datang,” ucapnya.
Minggu, 07 Jul 2013 06:00 WIB







































