detikNews
Marak Penjambretan, Polda Metro Jaya Gelar Operasi Cipta Kondisi
Aksi penjambretan di Jakarta akhir-akhir ini menghantui warga. Untuk mengantisipasi kejahatan jalanan ini, Polda Metro Jaya menggelar Operasi Cipta Kondisi. Operasi ini juga dilaksanakan sekaligus untuk menciptakan kondisi aman menjelang perayaan Natal dan tahun baru.
Kamis, 11 Des 2014 18:08 WIB







































