Tiga tersangka pengeroyokan pecalang di Besakih diserahkan ke Kejaksaan setelah berkas P21. Mereka menghadapi dakwaan kekerasan dengan ancaman hukuman 6 tahun.
Dua jenazah laki-laki ditemukan di pesisir Jembrana, Bali, terkait KMP Tunu Pratama Jaya. Proses identifikasi dilakukan di RSUD Blambangan, Banyuwangi.
Komisi I DPRD Bali soroti keamanan di Pulau Dewata. Ketua I Nyoman Budiutama minta kolaborasi lintas lembaga untuk atasi meningkatnya kejahatan konvensional.