Setelah Januari disuguhi enam planet sejajar, kita akan kembali menyaksikan peristiwa serupa. Kali ini Merkurius bergabung sehingga tujuh planet sejajar.
Fenomena astronomi planet sejajar kembali menyapa para pecinta astronomi pada Januari 2025. Sejumlah planet akan berderet dan dapat dilihat sejak dini hari.