Eks Deputi KSP Juri Ardiantoro ditunjuk Presiden Jokowi menjadi staf khusus (stafsus). Juri mengatakan penugasan itu diterima usai dipanggil Jokowi kemarin.
"Kami sangat solid dan saling menghargai serta saling bahu membahu berkampanye dan blusukan menangkan hati rakyat untuk Prabowo-Gibran," ujar Silfester.
Waketum Gerindra Habiburokhman menegaskan TKN dan relawan bersinergi dalam pemenangan Prabowo-Gibran. Dia meminta jangan ada pihak memecah belah keduanya.
Terlihat Fahri Hamzah tertawa bersama para menteri dan pejabat di belakang Jokowi. Fahri Hamzah nampak ditunjuk oleh Jokowi dan Zulhas. Semuanya tersenyum.