Hari Angkutan Nasional diperingati tepat hari ini. Pemprov Jakarta menggratiskan tarif transportasi publik, seperti Transjakarta, MRT, dan LRT Jakarta.
LRT Jabodebek melayani 113.606 pengguna selama libur Paskah 2025. Tiga stasiun utama mencatat pengguna tertinggi, dengan tarif terjangkau dan layanan optimal.