Samsung memastikan Galaxy S25 FE akan dirilis lebih cepat tahun ini. Sederet perangkat Samsung lainnya masih menunggu untuk dirilis hingga akhir tahun ini.
Samsung Electronics telah menandatangani kontrak senilai USD 16,5 miliar untuk memasok semikonduktor ke Tesla, berdasarkan postingan CEO Tesla Elon Musk di X.