detikNews
Imbas Kebakaran, Blok M Square dan Banyak Toko Ditutup
Kebakaran sempat terjadi di gedung Lobi Zamrud Blok M Square. Hari ini mal hingga kedai Blok M Square pun banyak yang ditutup.
Selasa, 19 Des 2023 14:51 WIB