detikNews
Duduk-duduk di Rel, Beginilah Aksi Ekstrem Para Roker Kala KRL Kota-Bogor Terganggu
Ratusan penumpang menumpuk di Stasiun Depok Lama saat perjalanan KRL Jakarta-Bogor terganggu. Sebagian penumpang beraksi ekstrem: duduk di rel. Sudah diperingatkan, tapi tetap saja.
Jumat, 04 Apr 2014 10:09 WIB







































