detikHot
Keluarga Marshanda Jual Hotel Rp 44 Miliar
Ibu kandung penyanyi dan bintang sinetron Marshanda, Riyanti Sofyan menjual aset Hotel Sofyan Cikini senilai Rp 44,47 miliar. Dananya akan digunakan untuk melunasi utang.
Kamis, 21 Jan 2010 17:20 WIB







































