detikBali
Rider Jepang Haruki Noguchi Meninggal Dunia Seusai Tabrakan Maut di Mandalika
Haruki Noguchi meninggal dunia di RSUD NTB, Rabu (16/8/2023). Rider asal Jepang itu terlibat tabrakan beruntun di Sirkuit Mandalika, Minggu (13/8/2023).
Kamis, 17 Agu 2023 07:41 WIB