"Jika penolakannya sampai mengadu-ngadu rakyat yang berpotensi memakan korban sesama anak bangsa sendiri, maka kami Demokrat menolak terlibat," kata Jansen.
DPD Gerindra Jatim memerintahkan saksi tiap kecamatan tidak menandatangani hasil Pilpres. Menanggapi itu, TKD Jokowi-Ma'ruf sebut kubu sebelah tidak dewasa.
Sebelum dimulainya rekapitulasi di Kecamatan Menteng, Jakpus saksi dari pasangan Prabowo-Hatta memaparkan keberatannya dengan seluruh rekapitulasi di setiap PPS di Kecamatan Menteng.
Kubu Jokowi-JK tidak mempercayai hasil survei yang diselenggarakan oleh Lembaga Survei Nasional (LSN) yang menempatkan Prabowo Subianto di atas Jokowi. Seperti apa track record LSN yang menempatkan Prabowo sebagai capres terkuat saat ini?
PDIP dan Jokowi menempati urutan pertama dalam survei parpol dan tokoh terpopuler 2013 versi survei SSSG. Banyaknya dukungan membuat PDIP mulai mempertimbangkan Jokowi untuk diusung sebagai capres.