detikNews
Atraksi Pencak Silat Tandai Transformasi Polres Mojokerto Menuju Polri Presisi
Polres Mojokerto memulai transformasi menuju Presisi. Korps berseragam cokelat ini bakal meluncurkan sejumlah inovasi dalam pelayanan masyarakat.
Senin, 01 Feb 2021 13:26 WIB