Sudah jatuh tertimpa tangga, peribahasa ini cocok menggambarkan nasib pariwisata NTB. Setelah gempa, kini naiknya harga tiket pesawat jadi masalah baru.
Bencana alam dengan skala besar yang terjadi di Indonesia berpengaruh pada kunjungan wisman. Jumlah yang paling terpengaruh yaitu wisatawan dari China.
Sri Mulyani dianugerahi gelar Finance Minister of the Year 2019 Global and Asia Pacific dari majalah keuangan The Banker yang dimiliki oleh Financial Times.