Timnas Indonesia menang 1-0 atas Bahrain berkat gol Ole Romeny, menjaga peluang lolos ke Piala Dunia 2026 dan mengakhiri rekor buruk pertemuan sebelumnya.
Timnas Indonesia sementara unggul 1-0 atas China berkat gol penalti Ole Romeny. Pertandingan berlangsung ketat di SUGBK, dalam kualifikasi Piala Dunia 2026.
Timnas Indonesia siap menghadapi Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Ole Romeny masuk starting XI, pelatih Kluivert optimis dengan susunan pemainnya.
Marselino Ferdinan bertanya kepada pemain yang baru bergabung dengan Timnas Indonesia, Ole Romeny, tentang arti umpan. Ole mengaku tidak mengetahui artinya.