detikHot
Sidang Perdana Iyut Tak Didampingi Keluarga
Sidang perdana mantan artis cilik, Iyut Bing Slamet terkait kasus narkoba telah digelar Pengadilan Negeri Jakarta Barat, Selasa (25/5/2011). Iyut pun hanya didampingi tim kuasa hukum tanpa didampingi oleh keluarga.
Rabu, 25 Mei 2011 19:09 WIB







































