detikSulsel
Gempa Bumi M 2,8 Guncang Ternate Malut, Berpusat di Laut
Gempa magnitudo 2,8 mengguncang Kota Ternate, Maluku Utara, pada 21 Juni 2025. Pusat gempa berada di laut, kedalaman 24 km.
Sabtu, 21 Jun 2025 09:27 WIB