detikNews
Kades di Banyuwangi Bantah Desanya Jadi Lokasi 'KKN Desa Penari'
Desa Bayu Kecamatan Songgon, Banyuwangi diduga menjadi lokasi cerita horor 'KKN di Desa Penari' yang viral. Namun kades setempat membantah spekulasi itu.
Jumat, 30 Agu 2019 19:29 WIB







































