detikNews
Jaringan Internet Down, Korut Seperti Hilang dari Peta Cyber
Jaringan internet Korea Utara mengalami gangguan besar dan menjadi target serangan oleh hacker. Akibatnya konektifitas internet Korea Utara secara nasional mengalami penurunan drastis sejak Senin (22/12).
Selasa, 23 Des 2014 06:22 WIB







































